Panduan bagi para aktifis hak asasi dalam menyiapkan dan memperbaiki sistem pendokumentasian di lembaga-lembaga HAM
Judul asli=Data analysis for monitoring human rights. American Association for the Advancement of Science (AAAS) dan Human Rights Information and Documentation Systems, International (HURIDOCS) me…
Pembela HAM memang menjadi sasaran serangan karena aktivitasnya yang mempejuangkan, mempromosikan dan membela hak-hak asasi manusia. Oleh karena itu perlindungan terhadap Pembela HAM sangat mutlak …
Buku ini membahas hasil Penelitian yang berangkat dari kesaksian sepuluh pembela HAM berbasis korban. Hal yang patut diapresiasi dari bentuk kesaksian mereka bukan karena narasi penderitaan yang me…
Buku yang berbentuk laporan HAM ini, disusun dan ditulis berdasarkan hasil investigasi dan pemantauan yang dilakukan oleh Solidaritas Perempuan, KontraS, dan beragam organisasi masyarakat sipil, se…
Laporan Goldstone Pada Tragedi Jalur Gaza 2008/2009, Perserikatan Bangsa-Bangsa membentuk tim pencari fakta yang dipimpin mantan hakim konstitusi Afrika Selatan, Richard Goldstone. Tim itu berangg…
Melalui tinjauannya atas sejumlah temuan dan kesimpulan dari laporan tersebut, buku ini bermaksud memberikan evaluasi kritis terhadap Laporan Akhir KKP. Juga mendudukkan agar laporan tersebut dapat…
Kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Pengakuan terhadap hak asasi manusia merupakan penghargaan terhadap segala potensi dan harga diri manusia menurut kodratnya. Oleh karena itu berbag…
Each of these treaties has a committee that monitors the way in which States Parties are fulfilling their human rights obligations under the respective treaty. The committees, also known as treaty …
Lembar Fakta ini adalah terjemahan dari seri fact sheet yang diterbitkan oleh Pusat Hak Asasi Perserikatan Bangsa-Bangsa (UN Centre for HUman Rights).
HAM adalah seperangkat ketentuan atau aturan untuk melindungi warga negara dari kemungkinan penindasan, pemasungan dan atau pembatasan ruang gerak warganegara oleh negara (Hendarmin Ranadireksa).Ha…
Di Indonesia, penghilangan orang secara paksa muncul ke permukaan pada awal tahun 1998 ketika puluhan aktifis pro demokrasi menjadi korban penculikan rejim Orde Baru. Sejak saat itu, kasus penghila…
Modul ini diterbitkan dengan maksud sebagai medium yang bisa digunakan secara efektif untuk melihat aplikasi norma HAM yang dijalankan pada tataran domestik. Disusun berdasarkan pengalaman KontraS …
Penyebarluasan informasi HAM merupakan bagian dari pendidikan HAM itu sendiri selain pengajaran dan penyediaan materi HAM. Buku panduan Pembelajaran HAM ini merupakan bagian ari pendidikan HAM baik…
Buku ini adalah sebuah manual pendidikan HAM. Sebagai sebuah manual maka buku ini tidak memberikan uraian panjang tentang pengertian HAM, pelanggaran HAM dan bagaimana penegakannya di Indonesia. Di…
Ketetapan MPR Nomor XVI/MPR/1998 tentang Hak Asasi Manusia menugaskan kepada lembaga-lembaga tinggi negara dan seluruh aparatur pemerintah untuk menghormati, menegakkan, dan menyebarluaskan pemaham…
Upaya penghormatan, perlindungan dan pemajuan HAM merupakan upaya yang sejatinya dilakukan terus menerus dan berkesinambungan oleh berbagai pihak, utamanya dilakukan dan dipimpin oleh negara yang m…
Instrumen perjanjian internasional dan non perjanjian internasional yang terpilih kesemuanya dalam buku ini ada 59, baik itu yang universal atau regional, beberapa isi instrumen bersifat umum dan y…
Dewasa ini, isu-isu tentang Hak Asasi Manusia semakin ramai dan seksi dibicarakan, baik oleh kalangan akademisi, politisi, militer, maupun aktivis. Konsep HAM yang berbeda tentu saja mengakibatkan …