Pekerja migran perempuan merupakan fenomena global, tidak hanya terjadi di indonesia tetapi disejumlah negara antara lain amerika latin, srilanka, filipina, negara-negara di afrika dan sebagainya.
kasus kekerasan terhadap perempuan masih terjadi terus dan belum menjadi perhatian dikita bersama oleh karenanya tema pada hari perempuan internasional 2007 mengajak kita untuk mengakhiri impunitas…
Di edisi kali ini Migrant CARE mengajak para pembaca merawat ingatan, dalam peringatan 20 tahun reformasi. Reformasi lahir dari perjuangan rakyat yang menolak sistem otoriter yang telah menyeret ba…
Buku ini memuat kesaksian ibu-ibu peserta program pemberdayaan perempuan yang dikembangkan PPSW atas dukungan Asia Foundation. ditulis oleh mereka sendiri setelah lebih dari dua tahun aktif dalam p…
Redupnya api reformasi bukanlah kesalahan pemerintah semata. situasi ini juga merupakan bentuk kegagalan konsolidasi masyarakat sipil pasca reformasi. kegagalan konsolidasi ini semakin dipertegas d…
Pembahasan masalah mendasar ini memang menjadi tidak terelakkan. hakim konstitusi merasa perlu untuk membahas masalah ini sebelum membahas beberapa inti permohonan dari para penonton.dalam proses i…
Hak asasi manusia merupakan hak dasar yang secara kodrati melekat pada diri manusia. HAM bersifat universal dan langgeng, dan oleh karena itu harus di lindungi, dihormati, dipertahankan, dan tidak …
Kewargaan merupaka sebuah konsep yang bermula sejak era yunani kuno, ketika negara kota berkembang dan menciptakan tatanan politik yang mengatur setiap penduduknya. membicarakan kewargaan artinya m…
Dalam perjalanan bangsa ini kita salah-jalan. Kita mengambil jalan pintas kekerasan dan akhirnya hilang di tengah hutan belukar impunitas. Kita menjauh dari arah dan cita-cita Konstitusi. Kita pun …
Tidak bisa dipungkiri, pendidikan hukum memberikan kontribusi menciptakan kualitas lulusan pendidikan hukum. Di sisi lain, permasalahan ketidakadilan sosial semakin lama semakin menumpuk, mulai dar…
Kekerasan anti-komunis yang terkait peristiwa 1965 di Indonesia merupakan suatu tragedi kemanusiaan yang menciptakan sisi kelam bagi segenap aspek kehidupan bangsa ini. Peristiwa pembunuhan ratusan…
Kaum perempuan mulai meyadari bahwa telah terjadi ketidakadilan terhadap kaum perempuan secara sistematik dan bersifat universal. Kesadaran kaum perempuan mendorong gerakan kaum perempuan untuk mem…
Buku ini dilengkapi pengetahuan seputar analisis kebijakan, strategi advokasi dan cara berpartisipasi di wilayah publik. Fakta di Lapangan mengungkapkan bhw struktur politik negara selama ini mene…