Era reformasi telah menghantarkan Indonesia pada era pemerintahan lebih demokratis dengan ditandai oleh terselenggaranya pemilihan umum langsung para anggota legisltif dan eksekutif yang lebih beba…
Rapat ini diselenggarakan oleh Badan Musyawarah (BAMUS) DPR-RI yang salah satu agendanya adalah untuk mendengarkan tanggapan fraksi-fraksi tentang RUU Anti KDRT yang merupakan inisiatif DPR RI
Rancangan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1981 Tentang Hukum Acara Pidana
Tahun 2019 disebut sebagai tahun politik. hal ini karena pada 2019, tepatnya pada 17 April untuk pertama kalinya diadakan pemilihan umum secara serentak, baik untuk memilih presiden dan wakil presi…
Semenjak penyebaran covid 19 ditetapkan menjadi pandemi, selain berdampak pada kesehatan, banyak sektor mengalami juga dampak yang signifikan. aktivitas masyarakat pun harus menyesuaikan protokol k…
Jaminan atas hak pilih setiap warga negara adalah amanah konstitusi yang harus dijalankan oleh lembaga penyelenggara pemilu di Indonesia. salah satu tantangan terbesar bagi penyelenggara pemilu ada…
Indonesia adalah bangsa majemuk yang terdiri dari berbagai ras, budaya, suku, dan agama. masing-masing mempunyai adat budaya khas tersendiri, termasuk dalam menyapa dan mengucapkan salam kepada ora…
Profil hakim konstitusi mahkamah konstitusi RI tahun 2007
Negara RI Indonesia berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara RI tahun 1945 menjamin potensi, harkat dan martabat setiap orang sesuai dengan HAM. warga negara merupakan salah satu unsur…
Perseroan terbatas sebagai salah satu lembaga perekonomian sekaligus sebagai pilar pembangunan perekonomian nasional perlu diberikan landasan hukum untuk lebih memacu pembangunan nasional yang disu…
Keberhasilan suatu proses peradilan pidana dalam mengungkap tindak pidana, dapat ditentukan dengan alat bukti yang ditangkap dan ditemukan dalam proses peradilan tersebut. salah satu bukti yang sah…
Undang-Undang Dasar negara RI Tahun 1945 menentukan secara tegas bahwa negara RI adalah negara hukum. prinsip negara hukum menjamin, kepastian, ketertiban dan perlindungan hukum yang berintikan keb…
Wacana dan peristilahan green constitution tidak dapat disangkal memang merupakan fenomena baru, baik didalam dunia praktek maupun dunia akademis, termasuk juga dikalangan para ahli hukum dan konst…
UUD Negara RI Indonesia tahun 1945 menegaskan bahwa negara Indonesia adalah negara hukum yang menjamin kekuasaan kehakiman yang merdeka untuk menjalankan peradilan dalam rangka penegakan hukum kead…
Pembangunan hukum nasional dalam rangka mewujudkan masyarakat adil d an makmur berdasarkan pancasila dan UUD RI tahun 1945 diarahkan pada terwujudnya sistem hukum nasional, yang dilakukan dengan pe…
sebagai konstitusi, UUD RI 1945 bukanlah suatu immortal constitution karena tidak menutup kemungkinan bagi upaya perubahan, sebagaimana telah diatur dalam pasal 37 UUD 1945. Hal ini karena pada hak…
Kutipan Putusan Mahkamah Konstitusi RI: Putusan Nomor 25/PUU-VII/2010 Perihal Pengujian Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pertambangan Mineral dan Batubara Terhadap UUD Negara RI Tahun 1945
Undang-Undang Dasar RI tahun 1945 mengamanatkan bahwa NKRI adalah negara yang berkedaulatan rakyat, yang dalam pelaksanaannya menganut prinsip kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dal…
Peran lembaga pendidikan seperti perguruan tinggi menempati posisi penting dan strategis dalam upaya membangun karakter generasi muda, khususnya mahasiswa. berdasarkan UU no. 12 tahun 2012, perguru…
Indonesia adalah negara demokrasi yang berdasarkan atas hukum dan menempatkan rakyat sebagai pemegang kedaulatan tertinggi yang pelaksanaannya berdasarkan UU 1945 perwujudan kedaulatan rakyat terse…