Setiap tahun jumlah buruh migrant Indonesia ( BMI) mengalami peningkatan yang signifikan. Peningkatan itu karena pendapatan menjadi buruh migrant tergolong besar dibandingkan di Indonesia. Selain i…
Bergesernya proses migrasi tenaga kerja dari model-model migrasi ilegal ke model migrasi legal merupakan konsekuensi dari implementasi kebijakan ketenagakerjaan dan kemigrasian yang ketat di negara…
Modus operandi baru dalam peredaran narkotika adalah mengerahkan perempuan secara masif untuk dijadikan kurir. Sebelumnya perempuan-perempuan itu dijadikan pacar, kekasih gelap, istri atau berada d…
FPAR bagi aktivis LRC KJHAM menjadikan isu,proses dan hasil FPAR itu adalah hal yang unik bagi ciri khas kelembagaan LRC KJHAM.Dalam Pelaksaan FPAR ini dilakukan pada 2 lokasi yaitu desa bandungan(…
Buku ini menggambarkan bagaimana idiologi jender yang berlaku di masyarakat dan kemudian diadopsi oleh industri telah dikuatkan oleh hukum negara, kebijakan pemerintah, keluarga, dan agama. Buku in…
Buku ini memperlihatkan beberapa gambaran dari situasi kemiskinan yang dihadapai perempuan yang secara cukup rinci untuk dipaaprkan. Dan melalui buku ini diantarkan sebuah kenyataan bahwa sekalipun…
Buku ini adalah buku teks hukum perburuhan. Buku ini ditujukan khususnya bagi para mahasiswa hukum dan mereka yang ingin memperdalam pemahaman mereka tentang hukum perburuhan. Oleh karenanya buku i…
Artikel di dalam Jurnal Analisisi Sosial AKATIGA kali ini disarikan dan dirangkum dari hasil kajian pustaka pnelitian-penelitian AKATIGA di bidang yang menjadi tradisi AKATIGA sejak lama: usaha kec…
Yang diterima : edisi khusus, Pemerasan BMI di bandara soekarno hatta sampai ke daerah asal (siapa yang harus bertanggungjawab) ; edisi agustus 2007, sudah 62 tahun merdeka eksploitasi terhadap BMI…
Kurangnya bekal informasi telah menjerumuskn ribuan buruh migran ke dalam lingkaran penindasan dan eksploitasi. lebih dari 80 persen BMI menyatakan memperoleh informasi dari calo sedangkan hanya 20…
The theme of the 9th RCM was Migration for 'development' and its feminization process. It aimed to make a critical and expert analysis on the current conditions of migrant workers with regard to in…