Perjalanan migrasi bukan hanya persoalan tarikan remitansi yang begitu kuat, tetapi juga merupakan kontruksi kelindan sosial (Social embededdness) yang terbangun diantara perempuan dengan berbagai …
Pentingnya pekerjaan layak dalam mencapai pembangunan berkelanjutan dituangkan dalam goal ke 8 SDGs yaitu mendorong pertumbuhan ekonomi inklusif dan berkelanjutan, kesempatan kerja produktif serta …
100% ABK Asia Tenggara yang bekerja diatas kapal perikanan lintas batas negara ini tidak memiliki informasi yang memadai mengenai pekerjaannya, termasuk hak dan kewajiban yang mesti dipenuhi, oleh …
Migrasi adalah sebuah fenomena global sekaligus tantangan pada abad ke-21 hal ini terutama sangat relevan untuk Indonesia, sebagai salah satunegara asal dari lebih 6 juta pekerja migran yang bekerj…
Di seluruh dunia, abad ke-21 telah menyaksikan peningkatan dalam lapangan kerja informal dan berkembangnya jumlah perempuan di dalam pekerjaan berbayar, banyak dari mereka memadukan pekerjaan dan t…
Perusahaan dari merek-merek internasional yang bertanggungjawab mengakui bahwa kepatuhan terhadap standar-standar ketenagakerjaan merupakan kunci menuju bagaimana cara dunia melakukan bisnis pada s…
Ditengah wacana dan perdebatan besar dimana masih senantiasa disebutkan bahwa apa yang dimaksud dengan pelanggaran HAM adalah pelanggaran terhadap Perjanjian HAM Internasional (Pelanggaran terhadap…
Dalam nomor ini ada dua artikel yang membahas representasi seksualitas dalam dua jenis media, yakni blog dan film. Ari Setyorini membahas performativitas lesbian dalam blog, sementara ben Murtagh m…
Menceritakan kisah-kisah yang dialami oleh perempuan pekerja migran (di luar negeri) terutama yang bekerja sebagai pekerja rumah tangga (PRT) yang lebih dikenal dengan istilah “pembantu” rumah …
Ketimpangan gender di dunia kerja tidak dapat dilepaskan dari ketimpangan gender di ruang domestik. Peran reproduksi mengharuskan perempuan untuk hamil dan mengasuh anak, sehingga perempuan yang be…
Ketiadaan pengakuan. Status informalitas pekerjaan. Upah yang tidak sepadan.Terhambatnya akses untuk jaminan sosial. Sulitnya berserikat. Semuanya adalah tantangan yang masih perlu dihadapi para pe…
Buku ini mengangkat problematika kehidupan buruh dan melihat kaitannya dengan upaya-upaya pengorganisasian dan pembentukan identitas buruh.
Laporan ini ditujukan sebagai data dan analisis pada Special Rapporteur PBB mengenai situasi buruh migran Indonesia. Termasuk di dalamnya informasi mengenai kejadian, asal-usul serta akibat penyiks…
Kekerasan, diskriminasi, dan ketidakadilan pada PRT terus-menerus terjadi. Di sisi lain, pengesahan RUU Pelindungan PRT (RUU PPRT) masih saja terus tertunda hingga 18 tahun lamanya. Termasuk dengan…
Buku ini membahas bagaimana seorang pendamping atau pekerja soaial dapat memainkan perannya sebagai konselor (orang yang memberikan layanan konseling) dalam menatalaksana masalah-masalah yang dihad…
Buku ini berisi informasi yang ditujukan untuk perempuan yang ke luar negeri untuk menikah atau bekerja. Dalam buku ini diterangkan tentang dokumen perjalanan, bagaimana persyaratan imigrasi dan vi…
Merupakan gambaran profesi pekerja rumah tangga dalam masyarakat dan bagaimana profesi mereka serta ancaman-ancaman yang menantang mereka.
Merupakan pemikiran-pemikiran dari Dr. Mansour Fajih sebagai fasilitator atau pekerja Hak Asasi Manusia yang menyerukan pentingnya semua orang memiliki kesamaan visi untuk mengembalikan harkat manu…