Text
Menghadapi impunitas: laporan workshop inisiatif advokasi hak asasi manusia masyarakat sipil Indonesia, periode 1999-2004
Berawal dari rangkaian diskusi antara ELSAM dan Hivos sejak awal 2005 yang mencoba melihat inisiatif advokasi masyarakat dalam bidang hak asasi manusia dalam lima tahun belakangan ini. Ide ini diperkaya dengan hasil penelitian International Center for Transitional Justice (ICTJ) tentang pemetaan inisiatif masyarakat sipil Indonesia dalam mencari keadilan di masa transisi dalam konteks penyelesaian kasus-kasus pelanggaran hak asasi manusia di masa lalu. Sehingga untuk merintis kembali pemetaan yang sama, namun terkonsentrasi pada kondisi lima tahun terakhir dan upaya masyarakat sipil yang melakukan advokasi tentang Hak asasi Manusia atas orang yang hidup dengan HIV/ AIDS dan hak atas seksualitas.
KP.1 000231 | KP.1 IND m | My Library | Available |
No other version available