Text
Keadilan untuk semua: sebuah penelitian terhadap akses kepada keadilan di lima propinsi di Indonesia
Akses kepada keadilan untuk semua tanpa mempermasalahkan jender, ras, agama, atau kekayaan adalah sebuah, kondisi ideal yang berada dalam hati semua masyarakat demokratis. Namun demikian di Indonesia, keadilan masih berada diluar jangkauan banyak warga masyarakat terutama bagi kaum miskin, etnik dan agama minoritas, perempuan, dan mereka yang tinggal dikawasan pedesaan.
KP.III.000100 | KP.III.IND K | My Library | Available |
KP.III.000100-01 | INA.IV.98 PSP k | My Library | Available |
No other version available