Text
Prinsip Dasar Kesehatan Lanjut Usia (Geriatri)
Akibat populasi lansia yang meningkat maka akan terjadi transisi epidemiologi yaitu bergesernya pola penyakit dari penyakit infeksi dan gangguan gizi menjadi penyakit-penyakit degeneratif, seperti diabetes, gagal ginjal kronis dan penyakit kronis pada paru. peningkatan ini tentu membutuhkan perhatian yang lebih baik dari sektor manapun, mengingat bahwa permasalahan yang dihadapi oleh mereka yang berusia lanjut pada banyak hal berbeda dengan yang dihadapi pada kelompok usia yang lebih muda.
PKP XVIII 0209 | 612 Rat P | Perpustakaan Komnas Perempuan (Perpustakaan Komnas Perempuan) | Available |
No other version available