Text
Legislasi Indonesia: Sistem Multipartai di Indonesia
Salah satu wujud pelibatan masyarakat dalam proses politik adalah pemilihan umum (pemilu). pemilu merupakan sarana bagi masyarakat untuk ikut menentukan figur dan arah kepemimpinan negara atau daerah dalam periode tertentu. pemilu memiliki fungsi utama untuk menghasilkan kepemimpinan yang benar-benar mendekati kehendak rakyat dan mampu mencerminkan nilai-nilai demokrasi dan dapat menyerap serta memperjuangkan aspirasi rakyat sesuai dengan tuntunan perkembangan kehidupan berbangsa dan bernegara.
KP XXI 0805 | 050 Ind J | Perpustakaan Komnas Perempuan (Perpustakaan Komnas Perempuan) | Available |
No other version available