Text
Antikorupsi dan Akuntabilitas: Sistem dan Habitus Transparasi
Peran masyarakat dan komunitas yang ada di desa dalam upaya pencegahan korupsi sangatlah penting. dari tahun ke tahun, alokasi anggaran untuk desa semakin besar sehingga perlu terus diawasi penggunaannya. jika kita membaca media, beberapa kasus korupsi yang sedikit terjadi di desa ini kebanyakan berasal dari kurangnya skill dan knowledge aparatur desa. lurah dan kepala desa harus memiliki kompetensi yang memadai.
KP XXII 0357 | 364.13 JUA A | Perpustakaan Komnas Perempuan (Perpustakaan Komnas Perempuan) | Available |
No other version available