Text
Pemikiran Militer 3: Sepanjang Masa Bangsa Indonesia
Dalam Pemikiran Militer 3, Hario Kecik secara ilmiah, jujur, dan jelas menerangkan tentang beberapa kejadian atau problema sejarah Indonesia, yang sampai sekarang belum terungkap atau disoroti. Ia melihatnya dari sudut pandang filosofi-militer, psikologi-sosial, etika-kepemimpinan dan politik. Tidak hanya tentang mengapanya, tapi juga tentang akibat jangka pendek dan jangka panjang sejarah bangsa kita ini, dan juga dampaknya pada jiwa para pemimpin yang menjalankan perbuatan itu sendiri.
KP XVI 0041 | Kec P | Perpustakaan Komnas Perempuan (Perpustakaan Komnas Perempuan) | Available |
No other version available