Text
Perspektif Gender dan Hak Anak Dalam Bisnis dan HAM: Perempuan dan Hak di Bawah Kuasa Korporasi di Indonesia
Upaya penting dan strategis paska terbitnya prinsip-prinsip panduan PBB tentang bisnis dan HAM (UNGPs) harus dilakukan negara. utamanya, sebagai instrumen pertama PBB yang membebani perusahaan dengan tanggung jawab penghormatan terhadap hak asasi manusia, maka penerapan prinsip-prinsip panduan pada seluruh aktivitas bisnis dapat dimaksimalkan oleh negara agar operasi bisnis tidak melanggar HAM dan sejalan dengan pembangunan berkelanjutan.
KP I 0330 | 305.5 GUZ P | Perpustakaan Komnas Perempuan (Perpustakaan Komnas Perempuan) | Available |
No other version available