Text
Laporan Pemantauan Isu HAM Perempuan Dalam Konflik Pertambangan Rencana/Pembangunan Pabrik Semen di Pegunungan Kendeng Jawa Tengah
Isu konlik sumber daya alam (SDA) dan isu pemiskinan perempuan adalah salah satu isu strategis dari tujuh isu yang menjadi isu penting kerja-kerja Komnas Perempuan, maka pemantuan isu kendeng menjadi hal penting yang dikerjakan Komnas Perempuan. Komnas Perempuan menerima pengaduan ibu-ibu dari Jaringan Peduli Pegunungan Kendeng pada bulan Juni 2014. Komnas Perempuan menindaklanjuti dengan melakukan sejumlah langkah, salah satunya memantau perkembangan isu dan perjuangan yang dilakukan Ibu-ibu Jaringan Peduli Pegunungan Kendeng, sampai resistensi ekstrim mereka menyemen kaki yang dila kukan oleh sembilan perempuan untuk menolak kehadiran industri se men di depan istana negara pada tahun 2016. Lalu langkah selanjutnya adalah memantau perjuangan hukum pada tanggal 5 September 2016 saat komunitas Kendeng melakukan aksi mengawal tuntutan dan keprihatinan di PTTUN (Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara) Semarang, melakukan pencarian fakta ke lapangan untuk menjalankan mandat pemantauan ke sejumlah wilayah yaitu Pati, Rembang, Purwodadi dan Kendal yang dilakukan pada September 2016. Pada bulan Februari 2017 Komnas Perempuan kembali ke Rembang bertemu dengan masyarakat dan aparat penegak hukum juga Pemda Kabupaten untuk meminimalisasi konlik horizontal paska pengaduan pembakaran tenda tempat komunitas to lak semen
KP IV.000010 | KP VI CHU l | Perpustakaan Komnas Perempuan (Perpustakaan Komnas Perempuan) | Available |
No other version available