Text
Kidung cinta & kearifan
Buku kidung cinta dan kearifan karya kang husein ini, mengingatkan kita pada al-hikmah al-khalidah 'kearifan yang abadi' karya ibnu miskawih, seorang filsuf muslim yang hidup pada abad v hijriyah/ abad IX masehi. karya ini patut diapresiasi sebagai upaya menyenandungkan lagu cinta dan kearifan dalam naungan cinta illahi sebagai bekal menatap berbagai problem sosial dan kemanusiaan saat ini. latarbelakang penulisnya sebagai kiai pesantren juga semakin mempertegas arti penting kehadiran buku ini untuk menunjukan kepada publik kemerduan lagu cinta dan kearifan yang disuarakan oleh kiai pesantren.
KP XV.000200 | KP XV MUH k | My Library | Available |
KP XV.000200-01 | KP XV MUH k | My Library | Available |
No other version available