Text
Meretas jalan perdamaian di tanah papua
Papua adalah mozaik yang sejak bergabung dengan NKRI selalu menjadi sentral pembincangan dengan beragam isu,mulai dari pulau yang berlimpah kekeyaan alamnya,kebudayaan masyarakatnya yang eksotik,dinamika konflik yang senantiasa naik turun intensitasnya,problem kemiskinan,hingga isu seputar otsus.
Peta masalah yang begitu kompleksitas seakan bagaikan benang kusust yang sulit untuk di uraikan.Namun di Tanah Papua itu pula berbagai program dan proyek,baik melalui pemerintah,Lembaga internasional,maupun NGO nasional,mengalir hinggs masuk ke pelosok pedalaman.
jika disimak perjalanannya sejak menjadi bagian NKRI,upaya tsb telah menghasilkan sejumlah hal positif yang mendorong kemajuan daerah maupun komunitas.Pembangunan dan Pemberdayaan setidak-tidaknya telah mengubah keadaan Papua,Walaupun masih ada masalah masalah yang menyelimutinya akibat intervensi berbagai pihak.
KP.V.3-00030 | INA.V.89.01 KRI m | My Library | Available |
No other version available