Text
Perempuan di garis depan : sisters on the front line
Perempuan di Garis Depan adalah kumpulan cerita seputar peran yang dilakukan beberapa perempuan dalam menginspirasi komunitasnya di Papua, Timor Barat dan Bima. Pengumpulan cerita ini dimaksudkan untuk menangkap dan membagi kepedulian, semangat dan kerja keras para perempuan ini dalam kerja-kerja pengurangan risiko bencana. Betapa tantangan-tantangan kultural, sosial dan ekonomi tidak menyurutkan mereka merebut ruang publik, diluar peran-peran domestik yang kerap dilekatkan pada mereka.
KP.II.000234 | KP II HER p | My Library | Available |
No other version available