Text
Kumpulan makalah dan tanggapan fraksi-fraksi DPR-RI mengenai perubahan undang-undang no.23 tahun 1992 tentang kesehatan
Pertama, sejak tahun 1994 Indonesia telah membuat Komitmen politis dengan menandatangani hasil Konferensi Kependudukan dan Pembangunan (ICPD Cairo). Salah satu terobosan penting dari Konferensi ICPD tersebut adalah kesepakatan tentang pemenuhan hak reproduksi perempuan. Ini antara lain berarti, bahwa anak-anaknya, alat kontrasepsi apa yang ingin dipakainya serta berapa jumlah anak yang diinginkan.
KP.IX.000074 | KP.IX.IND k | My Library (Rak Undang-Undang) | Available |
No other version available