Text
Panduan Buruh Migran di Arab Saudi
Setiap tahun jumlah buruh migrant Indonesia ( BMI) mengalami peningkatan yang signifikan. Peningkatan itu karena pendapatan menjadi buruh migrant tergolong besar dibandingkan di Indonesia. Selain itu nuga karena didalam negeri rakyat susah sekali memperoleh pekerjaan untuk memenuhi kebutuhan hiduo sehari-hari.
Ironisnya, peningkatan jumlah buruh migran itu tida diimbangi dengan system birokrasi yang efisien, efektif, akuntabel, & transparan. Bermunculan kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia yang menimpa BMI.Buku panduan buruh migrant ini terdiri dari 3 seri buku yaitu untuk Negara tujuan Arab Saudi, Malaysia, & Taiwan.
Secara garis besar isinya menyangkut tentang penjelasan prosedur perekrutan, penampungan, pemberangkatan, penempatan, pamulangan, dan purna pemulangan.Buku tersebut tersedia di perpustakaan Deputi Bidang Perlindungan Anak, Kantor Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan
KP.X.00003 | KP.X SAA p | My Library | Available |
KP.X.00003-01 | KP.X.SAA p | My Library | Available |
No other version available