Text
Agama & Relasi Sosial : Menggali Kearifan Dialog
Buku ini mencoba menghadirkan kembali kearifan lokal sebagai modal sosial dalam membangun toleransi dan solidaritas sosial. Pada dasarnya, setiap masyarakat kearifan dan kejernihannya sendiri dalam mengelola keberagaman dan konflik, kearifan dan kejernihan bersumber pada nilai-nilai tradisionalnya, yang tertanam sejak lama. Hanya saja, seringkali nilai-nilai itu kerap tersingkir oleh kebijakan politik negera dan institusi agama, yang selalu melihat masyarakat sebagai objek politisasi dan agamanisasi. Buku ini, berusaha menghadirkan kembali spirit kearifan lokal tersebut.
KP XV.000134 | KP XV BAE a | My Library | Available |
KP XV.000135 | KP XV BAE a | My Library | Available |
No other version available