Text
Jihad
Jihad adalah salah satu konsep yang murni datang dari Islam dan tidak terkait dengan batas-batas wilayah.1 Jihad ada dimana umat muslim hidup. Sementara negara bangsa merupakan fenomena, yang muncul sejak abad ke-172 dan salah satunya disebabkan oleh dekolonialisasi, dan sangat terkait dengan batas-batas teritorial.3 Indonesia adalah fenomena dimana kedua konsep tersebut terjadi secara dinamis dan terpadu, Di Indonesia, jihad menggema jauh sebelum Negara terbentuk. Jihad lahir bersamaan dengan masuknya agama Islam ke Nusantara, dan menemukan aktualisasi paling real ketika kolonialisme kuno4 datang dilanjutkan dengan kolonialisme modern.5 Dalam perkembangannya konsep jihad berasimiliasi dengan semangat persatuan untuk membentuk sebuah Negara merdeka. Sebuah mimpi baru lahir di nusantara dengan adanya kesamaan nasib dijajah.6 Di seluruh wilayah nusantara muncul ikatan tak tampak yang menuju pada satu titik, merdeka dari penjajahan Barat. Sal
KP XV.000254 | KP XV BAN j | My Library | Available |
No other version available