Di dalam konstitusi dan Undang-undang yang menjamin hak-hak masyarakat tersebut, secara tegas disebutkan bahwa negara, khususnya pemerintah adalah pihak yang paling bertanggung jawab untuk menegakk…
Pembahasan masalah mendasar ini memang menjadi tidak terelakkan. hakim konstitusi merasa perlu untuk membahas masalah ini sebelum membahas beberapa inti permohonan dari para penonton.dalam proses i…
Kajian ini mencoba mengetengahkan pembacaan berbeda terhadap putusan MK, sekaligus pertimbangan alternatif yang menjadi tawarannya, yang menurut pendapat buku ini seharusnya dipertimbangkan MK dala…
Salah satu faktor yang sangat menentukan dalam advokasi hak atas kemerdekaan beragama atau berkeyakinan adalah adanya dukungan masyarakat umum terhadap para korban diskriminasi dan intoleransi berb…
Pada awalnya, inisiatif untuk mendokumentasikan pengalaman-pengalaman advokasi Kebebasan Beragama dan berkeyakinan lahir mengingat kecenderungan semakin banyaknya kasus-kasus pelanggaran kebebasan …